Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon MadLipz

MadLipz

3.8.1-release
30 ulasan
1.1 M unduhan

Menyulih suara video yang Anda inginkan

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

MadLipz adalah aplikasi yang dapat digunakan untuk menyisipkan suara Anda ke klip video viral kesukaan Anda. Aplikasi ini lumayan lucu. Cara kerjanya sebagian besar mirip Dubsmash. Bedanya, durasi video lebih lama pada MadLipz dengan maksimal 15 detik dan Anda juga bisa merekam maksimal tiga trek audio.

Dengan beberapa trek berbeda yang dapat disisipkan ke tiap-tiap klip, Anda bisa merangkai percakapan utuh dan komposisi orisinal yang lebih kompleks. Setiap trek disimpan secara independen sehingga memudahkan Anda dalam menyuntingnya secara terpisah. Pada dasarnya, Anda bebas menuangkan imajinasi dalam hal orisinalitas.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Hal yang menyenangkan pada MadLipz yaitu tersedianya basis data lengkap berisi klip-klip video kolosal terbaik di internet. Dengan demikian, Anda tinggal memilih salah satu dari ribuan klip lucu yang durasinya antara 5-15 detik, lalu merekam suara Anda ke dalamnya. Selain itu, semua klip diatur rapi di dalam kategori-kategori yang mudah dijelajahi.

Setelah selesai menyulih trek suara, Anda tinggal memilih situs media sosial untuk mengunggah hasil karya Anda. Atau, Anda cukup menyimpannya di memori ponsel sebagai hiburan pribadi.

Jika ini masih belum cukup, pengguna MadLipz dapat mengunggah klip sendiri ke dalam basis data aplikasi. Namun, Anda perlu lebih banyak upaya untuk melakukannya. Untuk dapat mengunggah video ke basis data aplikasi ini, Anda harus menambahkan judul dan tag video yang sesuai sehingga mudah dicari oleh orang lain.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 7.0 ke atas

Informasi tentang MadLipz 3.8.1-release

Nama Paket madlipz.eigenuity.com
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Lucu
Bahasa B.Indonesia
47 lainnya
Penerbit Eigenuity Inc.
Unduhan 1,091,480
Tanggal 14 Sep 2024
Rating Konten +16
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 3.5.4-release Android + 7.0 13 Mar 2024
apk 3.3.0-release Android + 7.0 17 Feb 2024
apk 3.2.0-release Android + 7.0 16 Feb 2024
apk 3.1.1-release Android + 7.0 11 Jan 2024
apk 3.1.0-release Android + 8.0 10 Jan 2024
apk 3.0.6-release Android + 8.0 3 Jan 2024

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon MadLipz

Penilaian

4.6
5
4
3
2
1
30 ulasan

Komentar

Lihat yang lainnya
sillyorangeorange15734 icon
sillyorangeorange15734
3 hari lalu

terbaik

Like
Balas
hotgreensparrow30622 icon
hotgreensparrow30622
4 hari lalu

Ini bagus, saya suka, tidak ada yang lebih baik. Saya suka. Membuat video. Saya suka.

Like
Balas
sillyredcrab37466 icon
sillyredcrab37466
3 minggu lalu

lawzi

Like
Balas
intrepidwhitedove68378 icon
intrepidwhitedove68378
6 bulan lalu

Saya membutuhkan aplikasi Mad Lipz lama dan terima kasih sebelumnya

3
Balas
amazinggreyox75653 icon
amazinggreyox75653
11 bulan lalu

Psikolog tidak memuat

1
Balas
mirinha1981 icon
mirinha1981
pada 2018

Bagaimana cara menemukan dubbing tokek?

47
Balas
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon FFMax Panel HaK Fire Max
Asah keahlian Battle Royale: optimasi GFX & akurasi headshot
Ikon GS Injector
Kemudahan menyesuaikan visual game dengan skin MOD di Android
Ikon Character AI
Mengobrol dengan karakter buatan AI
Ikon Google Play Games
Jejaring sosial Google untuk video game
Ikon YouTube Kids
Sekarang anak Anda yang kecil juga dapat menikmati YouTube
Ikon Tom Loves Angela
Tom sangat mencintai Angela, dan ia menunjukkan cintanya
Ikon Mango Live
Nikmati konten live terbaik dari ponsel Anda
Ikon FFMax Panel HaK Fire Max
Asah keahlian Battle Royale: optimasi GFX & akurasi headshot
Ikon Taxsee Driver
Program navigasi GPS yang lengkap dari Rusia
Ikon inDrive
Layanan taksi yang unik dan modern
Ikon Klik Indomaret
Belanja di toko online populer ini
Ikon Canva
Cara paling sederhana untuk mendesain
Ikon Google Maps
Jelajahi, navigasi, dan temukan tempat-tempat di dekat Anda
Ikon Grab Driver
Dapatkan uang dengan mengantar penumpang dari tempat ke tempat
Ikon Bet365
Aplikasi resmi rumah taruhan Bet365